Pembekalan Keterampilan Siswa Sebagai Langkah Mempersiapkan Lulusan SMA yang Progresif & Produktif.
Gaya hidup yang ramah lingkungan semakin digemari dan meluas ke berbagai sektor usaha, seperti alat-alat rumah tangga dan pakaian. Khusus untuk dunia busana, kini berkembang batik ecoprint.
Sesuai namanya, ecoprint berasal dari kata eco atau ekosistem yang berarti lingkungan hayati atau alam dan print artinya cetak. Dengan sistem menjiplak dedaunan dan kemudian merebusnya, mirip seperti proses pembuatan batik, maka sering juga disebut batik ecoprint. Motif yang dihasilkan oleh sistem ecoprint ini lebih kontemporer dibandingkan batik yang digambar ataupun dicetak dengan motif batik yang klasik.
Persiapan Pembuatan Batik Echoprint |
Pembuatan batik ecoprint tidak menggunakan alat seperti canting (alat seperti pena untuk membatik) dan bahan malam, namun menggunakan bahan yang terdapat di alam sekitar, seperti aneka dedaunan yang menghasilkan warna alami.
Proses Pembuatan Batik Echoprint |
Proses Pembuatan Batik Echoprint |
Hasil Pembuatan Batik Echoprint |
0 Comments